Rumah Nderes meluncurkan program Salami ( Sayang Santri dan Ilmu).
Program ini bentuk bahasa cinta dan sayang kita terhadap ilmu dan Pintu-Pintu Ilmu.hanya dengan mencintai pintu ilmu Nya seorang manusia mampu memberikan persembahan sebagai usaha kita memohon ilmuNya.
Menyayangi anak yatim dan anak kurang mampu adalah bagian usaha kita memohon ilmuNya
oleh sebabitu kami mengajak bapk/ibu/saudara untuk dapat berpartisipasi menyisihkan sedikitnya Rp 5000,- dan kelipatannya
yang akan kami pertgunakan untuk mendanai dan mendukung terlaksananya proses belajar mengajar kepada anak-anak kurang mampu
program ini bersifat personal dan akan dikumpulkan oleh Rumah Nderes
tiap bulan.nilai ini mungkin kecil tapi sangat berarti bagi mereka.
mari ambil bagian dalam program ini.sebagai bentuk kita mencintai ilmu
dan agama Allah . Semoga Allah memberikan hidayah dan pertolongan kepada
kita yang telah membahasakan bahasa kasih kita kepada ilmu dan agamaNya
dalam program ini .